August 11, 2012

Efek Glow Pada Link

Efek Glow pada link adalah efek cahaya yang dipancarkan link ketika mouse didekatkan di link. Sehingga link menjadi mengeluarkan cahaya hijau disekitar link. Anda sudah lihat kan gambar diatas ?
Jika anda tertarik,  Berikut ini cara- caranya :

1. Login ke Blogger.
2. Ke menu design
3. Pilih edit Html  
 4 Cari Kode yang mirip dengan ini
a:hover {
color:#C60; text-decoration:none
)
Pusatkan saja pencarian di kode a:hover {.  yang berdekatan dengan  a:link{  atau berdekatan dengan a:visited{
5. Ganti Kode diatas dengan kode dibawah ini 
 a:hover {color: #FFF;
text-shadow: 0 0 5px lime, 0 0 5px lime, 0 0 5px lime, 0 0 5px lime;text-decoration: none;
-webkit-transition:all .2s ease-out;
-moz-transition:all .2s ease-out;
-o-transition:all .2s ease-out
}
6. Klik Save Template dan lihat hasilnya.




Description: Efek Glow Pada Link Rating: 4.8 Reviewer: đĩţħ ĵã¥å™ - ItemReviewed: Efek Glow Pada Link
To use this emoticon, Copy the code into the comment from blogger...
:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i:
:j: :k: :l: :m: :n: :o: :p: :q: :r:
:s: :t: :u: :v: :w: :x: :y: :z: :ab:
Comments FB
0 Comments Blogger

0 comments:

Post a Comment

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More